PRAKTEK BIOLOGI SMP EKA WIJAYA CIBINONG TELUR ASIN DARI BERBAGAI RASA
TELUR ASIN DARI BERBAGAI RASA
Sebuah Inovasi baru dari peserta didik SMP EKA Wijaya Cibinong, dengan dibimbing oleh ibu Tegar Yudha Restuty, S.Pd selaku guru BiologiPeserta didik Tidak hanya mendapatkan teori saja melainkan mereka dilatih untuk praktek langsung yaitu salah satunya dengan membuat inovasi baru yaitu telur bebek dari berbagai rasa yang selama ini kita ketahui bahwa telur bebek dengan rasanya yang asin.
Tapi Oleh sentuhan guru biologi dan peserta didik SMP EKA Wijaya Cibinong Telur Bebek ini dapat disulap menjadi berbagai rasa yaitu strawbery, rasa coklat, Pandan, bawang dll.
Sekolah berharap semoga inovasi ini dapat dikembangkan secara masal sehingga dapat memenuhi selera pasar dan dapat membantu perekonomian Indonesia.
kami mengucapkan banyak - banyak terima kasih kepada Yayasan Eka Wijaya yang sudah Memberikan tepat LAB IPA Sebagai tempat penelitian dan praktek bagi Peserta didik SMP EKA Wijaya Cibinong. Masukan dan saran dari para pembaca kami nantikan supaya SAINS di Lingkup SMP EKA Wijaya selalu bisa membuat Inovasi - inovasi baru sesuai dengan kebutuhan masyarakat.

0 komentar:
Posting Komentar